Minggu, 09 Mei 2010

Wabah Diare di Uwebutu Kab. Paniai-PAPUA (16 orang Meninggal dunia)

WABAH DIARE DI UWEBUTU, 16 ORANG MENINGGAL   Sunday, 09 May 2010 11:48 JUBI --- Dalam beberapa hari terakhir, 16 orang meninggal dunia di Kampung Uwebutu, Distrik Yatamo, Kabupaten Paniai. Diduga korban berjatuhan akibat wabah diare yang...